Team Urai Sat Lantas Polres Cirebon Kota, Gerak Cepat Atasi Kepadatan Arus Lalu Lintas

    Team Urai Sat Lantas Polres Cirebon Kota, Gerak Cepat Atasi Kepadatan Arus Lalu Lintas

    KOTA CIREBON - Suasana malam minggu, di tambah juga dengan suasana mau lebaran. Intensitas giat masyarakat meningkat, ada yang berbelanja maupun sekedar jalan-jalan dimalam minggu. Alhasil kepadatan ada di sekitar mall/pertokoan. Dalam menghadapi hal tersebut Kasat lantas Polres Ciko AKP Triyono Raharja, S.IK.MH, CPHR segera turun kelapangan bersama team urai yang sudah dibentuk, Sabtu (23/04/2022).

    Sementara itu Kapolres Cirebon Kota AKBP M. Fahri Siregar, SH.S.IK.MH menyebutkan, "Dalam rangka antisipasi jelang Operasi Ketupat Lodaya 2022 mendatang. Polres Cirebon Kota sudah mensiasati kemacetan atau kepadatan arus lalu lintas arus mudik maupun mobilitas warga lokal dalam rangka persiapan menyambut lebaran dengan berbelanja kebutuhan yang di perlukan, " jelas mantan Kasubdit gakkum PMJ ini.

    Lanjut Fahri " sebagai contoh kepadatan yang terjadi saat ini di jalan cipto, sejak pukul 19.00 wib. Hal ini karena sepanjang jalan tersebut terdapat 2 mall besar dan juga jajanan kuliner. Sehingga warga menumpuk karena kebanyakan menuju ke mall tersebut. Team urai yang sudah dibentuk segera turun kelapangan untuk mencairkan suasana kepadatan arus lalin tersebut, " ungkap Kapolres Ciko melalui Akp Triyono Raharja, S.IK.MH, CPHR.

    Tambah Kasat Lantas Ciko "saat ini, kepadatan sudah bisa di atasi dengan sistem buka tutup. Dan sudah kembali normal dan lancar, " jelas Triyono.

    Seperti diketahui, Polres Cirebon Kota sudah mulai mendirikan pos pam dan pos pelayanan ops ketupat lodaya 2022. Sebagai bentuk pelayanan prima kepada masyarakat, terutama warga yang akan mudik, tambah Kasi humas Ciko.

    Dihimbau kepada warga yang akan mudik, jangan lupa di Vaksin dosis 2 atau booster karena vaksin menjadi syarat utama mudik, tutup Iptu Ngatidja, SH.MH Kasi humas Polres Cirebon Kota. (BEKTI)

    Kota Cirebon Polres Cirebon Kota Jawa Barat Polda Jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Kapolda Jabar Laksanakan Peninjauan Pos...

    Artikel Berikutnya

    AKP Perida : Mayat di Sungai Si Gendeng...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Sedong Sambangi Kelompok Tani dan Pemilik Lahan
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Gelar Jumn'at Curhat
    Berikan Rasa Aman, Polsek Pabuaran Gelar Minggu Kasih Tampung Aspirasi Masyarakat
    Tampung Aspirasi Mastarakat Kristiani, Polsek Arjawinangun Gelar Minggu Kasih
    Kapolresta Cirebon Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SLB Akira
    Berikan Rasa Aman, Polsek Gebang Laksanakan Patroli Dialogis
    Sambangi warga dalam patroli dialogis, sampaikan himbauan kamtibmas jelang pilkada 2024 Untuk Menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa.
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Polsek Weru Intensifkan Patroli Malam, Antisipasi Tindak Kejahatan dan Gangguan Kamtibmas
    Sambang Warga, Kapolsek Weru Pantau dan Jaga Situasi Kamtibmas Kondusif
    Kanit Binmas Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Melaksanakan Binjar (Pembinaan Pelajar) Kepada Siswa Siswi MI Al Banna Cikalahang
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Patroli dengan sasaran mencegah terjadi gangguan Kamtibmas yang disebabkan oleh adanya potensi gangguan, baik ambang gangguan maupun gangguan nyata dengan cara mendatangi, menjelajahi, mengamati, mengawasi, memperhatikan situasi, dan/atau kondisi (Quick Respon) yang diperkirakan akan menimbulkan gangguan nyata yang memerlukan kehadiran Polri untuk melakukan tindakan-tindakan Kepolisian.
    Dalam Upaya menciptakan situasi Aman dan Kondusif, di Lapas Klas IIA Narkotika Gintung tengah Polsek Ciwaringin Koramil Ciwaringin melaksanakan Operasi Gabungan
    Motivasi Warga dengan berikan bantuan dari sarana kontak,bhabinkamtibmas Sambang Pos Kamling
    Jaga Kondusifitas Mobilitas Warga Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon Melakukan Pengaturan Lalulintas

    Ikuti Kami